Posts

Showing posts from October, 2022

LOGO HMTI UNIVERSITAS TELKOM DAN MAKNANYA

Image
  Terdapat 4 arti di dalam logo HMTI Telkom University, diantaranya: Warna Dasar  : Warna dasar HMTI Universitas Telkom merah hati (maroon) yang melambangkan ketenangan namun menyimpan kekuatan yang tidak bisa dihancurkan. Warna Emas  : Warna Emas di lambang HMTI Universitas Telkom melambangkan kesejahteraan. Jam Pasir  : Jam Pasir melambangkan efisiensi, konstruksi pendekatan sistem yangm mengikuti tren telekomunikasi. Lingkaran  : Lingkaran melambangkan kesatuan, kesetaraan dan dinamik .

ANALISIS SWOT

Image
STRENGTHS Inisiatif Aktif Fleksibel Dalam Bergaul WEAKNESS Malas Tidak Bisa Time Manajemen Kurang tegas OPPORTUNITIES Memiliki Teman Yang Bisa Diandalkan Ikut Organisasi THREATS Lingkungan Yang Kurang Baik  

PERAN PENTING LEGION DAN OUTPUT YANG DIHARAPKAN SETELAH MENGIKUTI LEGION 2021

LEGION atau Industrial Engineering Orientation merupakan Latihan Kepemimpinan dan Keorganisasian Dasar yang difasilitasi oleh Universitas Telkom untuk memperkenalkan dan membekali mahasiswa tingkat dua Teknik Industri. LEGION memainkan peran yang sangat penting bagi mahasiswa teknik industri dan Logistik tingkat 2. Karena dari acara LEGION ini, mahasiswa Teknik Industri dan Logistik tingkat 2 akan mendapatkan pembekalan dimulai dari Himpunan Mahasiswa Teknik Industri (HMTI), Departemen dan Perkantoran HMTI, Panitia dan Lembaga HMTI. teknik industri dan lain-lain. LEGION juga berperan penting dalam membentuk karakter mahasiswa S1 dan Teknik Industri dan Logistik agar menjadi pribadi yang bermanfaat bagi lingkungan dan memastikan kepatuhan terhadap Tri Dharma Perguruan Tinggi. Setelah mengikuti seluruh rangkaian acara LEGION 2021, diharapkan FURTOR 21 dapat menjadi kemaslahatan individu, lembaga, almamater, bangsa dan negara sejalan dengan Tri Dharma Perguruan Tinggi. Kami juga berharap

Perkenalan Diri

Image
  NAMA Muhammad Haykel Anantasyah KELAS TL-45-01 TEMPAT TANGGAL LAHIR Jakarta, 14 Agustus 2003 ALAMAT Griya Cendekia D6/29 Curug, Gunung Sindur, Kabapaten Bogor, Jawa Barat NO TELP 081294565114 MOTTO Jalanin dulu aja Ibu Ibu Ayah